Jumat, 15 April 2011

Bentuk Ka'bah Mulai Mengecil

Ka'bah (gambar diambil dari google image)
Sebagaimana kita ketahui bahwa Ka’bah dijadikan sebagai kiblat bagi umat muslim di seluruh dunia. Bangunan-bangunan masjid dan mushola di wilayah timur Ka’bah didirikan mengarah ke barat sedangkan yang di wilayah barat Ka’bah diarahkan ke timur. Begitu juga untuk wilayah-wilayah yang berada di sebelah utara maupun selatan semua diarahkan ke Ka’bah (kiblat).

Tidak jarang sering kita temui pada bangunan-bangunan selain masjid yang juga memberikan tanda arah kiblat, seperti di rumah sakit misalnya.

Namun sekarang ini banyak diantara kita yang secara sengaja atau tidak disengaja mulai memalingkan wajah kita ke arah selain Ka’bah yang berupa bangunan berbentuk kotak persegi dan besar  yang berada di Mekkah itu. Kiblat kita justru lebih sering mengarah ke bentuk “ka’bah” yang lebih kecil dan lebih menarik perhatian kita disaat gema suara adzan berkumandang, seperti:  radio, televisi, computer, laptop, handphone  dan lain sebagainya yang berbentuk kotak.

Mengapa demikian?

Hal ini sering kita perhatikan dalam keseharian kita, disaat waktu shalat tiba justru acara-acara seperti di televisi justru lebih menarik perhatian kita dan banyak yang kemudian menjadi terpaku di depan televisi daripada menunaikan ibadah shalat dan mengarahkan wajah kita ke kiblat.

Ka’bah dan televisi juga sama-sama kotak!!! bukankah kalau yang terjadi seperti itu televisi bisa dijadikan analogi sebagai kiblat?! Lalu bagaimana dengan bentuk kotak lainnya yang bisa mengalihkan ibadah sholat?

Fenomena yang terjadi sekarang ini terkadang sungguh memprihatinkan, disadari ataupun tidak disadari kiblat kaum muslim mulai berubah bukan lagi ke Ka’bah yang berada di Mekkah, tetapi sudah mengarah ke hampir setiap sisi tempat kita berada, bahkan yang bisa kita kantongi.

Mudah-mudahan apabila hal ini terjadi pada diri kita, di luar salah dan benar kita mendapat ampunan Tuhan atas kebodohan kita yang disadari maupun tidak disadari.

(trisnoaji)

35 Komentar:

Akhidul mengatakan... Reply Comment

Hahahaha, kreatif postingannya. Tak hanya jadi kakbah. tuhan-tuhan kecil pun mulai diciptakan oleh manusia...:)

LU_JENG mengatakan... Reply Comment

wah dlm ni postingan. bnr bgt tuhh.. tv atau apapun benda bentuknya kini telah membius kita untuk lupa pda sang maha pencipta. seperti coment Akhidul: tuhan-tuhan kecil pun mulai di ciptakan manusia, di sadari ataupun tdk, kita kdg mmg membiarkan diri kita tenggalam menikmati berhala-berhala ini. trisno aji makasih dah mmpir di lujengbae.blogspot.com jg comen'y.

Unknown mengatakan... Reply Comment

@Akhidul: Thx, mohon kritik n saran, @Lu_Jeng: Iya kang padha2 maturnuwun commentnya

luar otak mengatakan... Reply Comment

alhamdulilah saya masih bisa baca postingan ini dan mnyadarkan saya. terima kasih kang bro postingan yang sangat berguna buat di akherat

Mas Yuyu mengatakan... Reply Comment

Alhamdulillah, Bener Bgt Mas (^_^)

Anonim mengatakan... Reply Comment

betul betul...

gunturaf mengatakan... Reply Comment

menyejukkan pikiran :)

jopher jogja mengatakan... Reply Comment

tobattttttttttttttt

spot mengatakan... Reply Comment

benar............

Anonim mengatakan... Reply Comment

Luar biasa....

Ahmad mengatakan... Reply Comment

Subhanallah...benar akhii...mari kita saling ingat mengingatkan..

Unknown mengatakan... Reply Comment

Terima kasih atas komentarnya, mari kita saling mengingatkan hal yang kadang tidak kita sadari :)

"ined mengatakan... Reply Comment

demi masa,
sesungguhnya manusia dalam kerugian,
kecuali orang-orang yang beriman dan beramal saleh.

Anonim mengatakan... Reply Comment

semoga kita tidak termasuk golongan orang2 yg demikian...amiiin

Isna Noor Fitria mengatakan... Reply Comment

Good postt...
Q follow ea mas blogx...

Unknown mengatakan... Reply Comment

@Isna Noor Fitria: Terima kasih ya :)

KOPI RAJA mengatakan... Reply Comment

dunia itu menghanyutkan bagi yang terlena dengan gemerlap dunianya

silahkan juga kunjungi juga blog ssaya mas,,,yang ge blajar

kopi-bintangterang.blogspot.com

DuniaEmangGanasBro! mengatakan... Reply Comment

Posting yg creative :) DuniaEmang ganas!

Anonim mengatakan... Reply Comment

Wahh.. kadang aku juga ga sadari itu

septyarini mengatakan... Reply Comment

betul betul betul ^^

bopfive5 mengatakan... Reply Comment

komputer kamu termasuk juga gak ya?

Unknown mengatakan... Reply Comment

@bopfive5: hahaha... ya..ya..ya.. termasuk mas bro, klo itu menjadikan lalai.. :)

Anonim mengatakan... Reply Comment

ajibbbbbbbbb......


besok bikin artikel ka"bah mulai membesar..ya
mas bro.......

Unknown mengatakan... Reply Comment

@Anonim mengatakan...
ajibbbbbbbbb......
besok bikin artikel ka"bah mulai membesar..ya
mas bro.......
>> Yang bikin ka'bah besar adalah dari diri kita masing2 mas/mba Anonim hehehe... nice comment

Anonim mengatakan... Reply Comment

alhamdulillah.......... hendaknyalah kitaselalu saling ingat-mangiatkan untuk lebih menguatkan iman

Dailynomous mengatakan... Reply Comment

dunia dunia ,paling hina diantara yang hina dan akhirat dianggap hina ketika kita didunia..

nice share

Anonim mengatakan... Reply Comment

sesungguhnya manusia manusia dalam kerugian kerana membazir waktu dengan agama rekaan manusia manusia penipu dahulu kala.
berapa lama lagikah kebodohan ini akan berterusan dalam dunia manusia...
lebih baik percaya tuhan daripada agama agama rekaan manusia.

primitif mengatakan... Reply Comment

T'nyTa kU bRu sadaR..kLaU kibLaTkU bkan L9 "b'9eZeR",mLainkn "b'Ubah".

Unknown mengatakan... Reply Comment

@primitif: sadar mungkin sebenarnya dah dari dulu... cuma terkadang tertutup sedikit tabir :D

SetandanPisang mengatakan... Reply Comment

@primitif: sadar mungkin sebenarnya dah dari dulu... cuma terkadang tertutup sedikit tabir :D

Anonymous mengatakan... Reply Comment

ajibbbbbbbbb......


besok bikin artikel ka"bah mulai membesar..ya
mas bro.......

LU_JENG mengatakan... Reply Comment

wah dlm ni postingan. bnr bgt tuhh.. tv atau apapun benda bentuknya kini telah membius kita untuk lupa pda sang maha pencipta. seperti coment Akhidul: tuhan-tuhan kecil pun mulai di ciptakan manusia, di sadari ataupun tdk, kita kdg mmg membiarkan diri kita tenggalam menikmati berhala-berhala ini. trisno aji makasih dah mmpir di lujengbae.blogspot.com jg comen'y.

DuniaEmangGanasBro! mengatakan... Reply Comment

Posting yg creative :) DuniaEmang ganas!

Akhidul mengatakan... Reply Comment

Hahahaha, kreatif postingannya. Tak hanya jadi kakbah. tuhan-tuhan kecil pun mulai diciptakan oleh manusia...:)

Info Seputar Kita mengatakan... Reply Comment

Bahan renungan bagi kita di tengah hiruk pikuk dunia ini. Dunia dengan 'gelombang dan badai' yang kadang begitu dahsyat. Banyak yang telah tenggelam dihantam 'badai' dan tidak pernah kembali lagi. Berbahagialah orang yang mendapat petunjukNya. 

Posting Komentar

Bagi komentar anda, monggo...

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grants For Single Moms